Training Asuhan Keperawatan

PENGANTAR

Training Asuhan Keperawatan Mahasiswa– Salah satu aspek kesuksesan pelayan dalam sebuah rumah sakit adalah dengan tersedianya tenaga perawatan yang berkompeten. Kualitas seorang perawat dapat dilihat dalam hal pemberian asuhan keperawatan. Kualitas tersebut dapat dicapai mulai dari proses pembentukan mahasiswa perawat yang memiliki pengetahuan, keterampilan dan sikap lebih professional di sarana pendidikan serta pelatihan-pelatihan untuk peningkatan kompetensi seperti halnya Training  Asuhan Keperawatan Mahasiswa ini yang sangat berguna untuk meningkatkan kemampuan dan pengetahuan para mahasiswa keperawatan untuk pada nantinya setelah mereka menyelesaikan program pendidikannya akan terjun langsung sebagai team perawat di rumah sakit ataupun klinik agar siap siaga dalam segala kondisi dalam menangani pasien di rumah sakit.

Didukung oleh team tenaga ahli yang sudah berpengalaman dalam mengajar dan implementasi sebagai tenaga keperawatan lebih dari 10 tahun ini, QHSE Learning Centre Institute bermaksud menyelenggarakan program pelatihan yang dikhususkan untuk mahasiswa keperawatan. Pelatihan ini akan memberikan pemahaman dan pengetahuan untuk bisa menjadi tenaga perawat yang handal dan siap siaga suatu saat dalam menangani pasien. Selain itu juga nanti untuk memperkaya attitude mahasiswa tenaga pengajar akan memberikan wawasan pola fikir yang cerdas kepada peserta pelatihan terhadap kode etik dan tingkah laku serta sikap yang baik untuk menjadi seorang perawat. Dimana salah satu terciptanya services excellent di rumah sakit salah satunya adalah didukung oleh team perawat yang handal, baik dari segi perbuatan, tutur kata dan etika moral yang baik dalam memberikan pelayanan kepada pasien

MANFAAT

Program Pelatihan Keperawatan berbasis aplikatif dan praktis ini sangat penting di ikuti oleh para pihak yang ingin memperdalam pengetahuan dan kompetensi dalam manajemen keperawatan dalam aplikasi medis. Dengan mengaplikasikan standard ini akan membantu team perawat di rumah sakit ataupun klinik agar siap siaga dalam segala kondisi dalam menangani pasien di rumah sakit. Selain itu juga, bagi mahasiswa/alumni yang akan terjun di dunia Keperawatan akan menunjang kompetensi dan nilai jual pada saat berkarir nanti.

BAHAN AJAR

  • Prinsip dasar dan standar asuhan keperawatan
  • Kode etik keperawatan dan Soft skill seorang perawat
  • Tindakan tanggap darurat seorang perawat
  • Penggunaan alat bantu keperawatan yang benar dan tepat
  • Menyusun dokumentasi dan laporan tentang asuhan keperawatan tertulis secara lengkap
  • Tips dan trik asuhan keperawatan yang efektif

PESERTA YANG DIREKOMENDASIKAN

Peserta yang dianjurkan dalam Training Asuhan Keperawatan Mahasiswa ini adalah para mahasiswa program D3, S1 maupun S2 dari ilmu keperawatan.

METODE PELAKSANAAN

Dilaksanakan dalam bentuk presentasi ceramah untuk pembahasan teori keperawatan dan simulasi praktek untuk materi aplikatif serta diskusi kelompok dalam membahas studi-studi ilmiah seputar ilmu keperawatan

PELATIH

Hening Handayani, AMK.SE.MPM

Untuk seorang Trainer, Auditor dan Konsultan QHSE Learning Centre Institute yang satu ini untuk kompetensinya dibidang keperawatan sudah tidak diragukan lagi, berbagai pelatihan dan sertifikasi dbidang keperawatan, HR, Marketing dan Nurse sudah banyak beliau ikuti baik level nasional dan internasional, terakhir beliau mendapat gelar MPM setelah menyelesaikan program pendidikannya di American Academy of project Management Colorado Springs-USA.  Pengalaman beliau sebagai praktisi keperawatan sekaligus Trainer, Auditor dan Konsultan tercatat sudah lebih dari 10 tahun di berbagai rumah sakit, diantaranya:  HES for Teaching Hopital University of Indonesia, DBC Center for Slioam hospital ,premier bintaro hospital and GadingPluit Hospital, Jakarta Hearing Center ( Canada company), BAPENAS, PPP Indonesia, Bangladesh Government, Rastu Hospital Cililitan, Juwita Hospital Bekasi dan lain sebagainya. Sebagai praktisi beliau juga pernah menjabat dan masih aktif sebagai: Director PT .ONE WAY COMUNICATION, Director Clinic PermatakuBintaro, Manager, Anakku Clinic Pondokpinang and Cinere, Manger of Marketing and Public Relationship, Eurolab International, Manager Marketing and Operational, Precision laboratories, Responsible for the Medical Center Nurses, International Bintaro Hospital, Responsible for the Medical Center Nurses, May Health Australian Group, Nursing Officer of State High RS. GatotSubroto draftee Program.

DURASI

1 Hari (Dimulai Pukul: 09.00-16.00 efektif 7 Jam)

INVESTASI

  • Mahasiswa S1 Rp. 500.000,00
  • Mahasiswa S2 Rp. 750.000,00
  • Fresh Graduate Rp. 1.000.000,00

FASILITAS

Lunch, Sertifikat, Modul, Lunch, Coffee Break, Training Kit diselenggarakan di hotel ataupun meeting room yang nyaman

INFO & PROMO KHUSUS BULAN INI

Phone: 021-29432095

KONTAK PERSON

0813 8280 7230, 0812 8931 1641

JADWAL TRAINING KEPERAWATAN KELAS MAHASISWA TAHUN 2024:

  • 12 Januari 2024 Malang
  • 06 Februari 2024 Bogor
  • 14 Maret 2024 Surabaya
  • 09 April 2024 Medan
  • 08 Mei 2024 Yogyakarta
  • 14 Juni 2024 Jakarta
  • 12 Juli 2024 Bali
  • 09 Agustus 2024 Bogor
  • 12 September 2024 Surabaya
  • 11 Oktober 2024 Bandung
  • 14 November 2024 Yogyakarta
  • 13 Desember 2024 Jakarta

Anda telah membaca halaman ini dan berminat mengikuti program public training ini, Klik Daftar Training  sekarang dan lakukan pendaftaran sesuai prosedur yang berlaku…

Post Comment